Dalam keadaan default, ftp berjalan pada port 21 dan bekerja pada protocol TCP/IP. Dalam FTP Server, kita bisa menggunakan dua cara satu User Authentication LogIn (Password Protected) dan yang kedua Anonymous LogIn (Guest OK)
Sebenarnya ada dua aplikasi yang paling popular untuk ftp server pada distro debian. Yaitu ProFTPd dan Vsftpd. Kali ini saya menggunakan Proftpd, karena dianggap lebih mudah dan cepat dalam konfigurasinya.
Langkah Install ProFTPD beserta konfigurasinya :
- Pertama kalian install proFTPD dengan mengetikkan perintah #apt-get install proftpd. Akan muncul dua pilihan seperti tampilan berikut :
- Kemudian konfigurasi proFTPD dengan mengetikkan perintah #nano /etc/proftpd/proftpd.conf .Tambahkan baris berikut pada bagian paling akhir file konfigurasi untuk user login atau dengan password :
<Anonymous /home/aku/>
User aku
</Anonymous>- Kemudian simpan tekan ctrl+x tekan y tekan enter setelah itu tambahkan user aku dengan perintah :#adduser aku.
- Kemudian kalian restart service proftpd dengan perintah :#service proftpd restart
- kemudian coba melalui webrowser client seperti gambar dibawah :
- Kemudian jika ingin mencoba untuk upload file kalian bisa buka halaman ini http://finnapratiwi.blogspot.com/2015/02/cara-upload-file-melalui-fireftp.html
Selamat mencoba dan semoga berhasil :)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar